Minggu, 24 Februari 2019

Pencemaran Udara


A.Definisi Pencemaran Udara

Pencemaran Udara adalah masuknya polutan kedalam lingkungan atmosfer.

B. Penyebab Pencemaran udara

Aktivitas Alam

  1. Kotoran Peternakan (Karena mengandung gas Metana)
  2. Gunung Meletus
  3. Kebakaran hutan

Aktivitas Manusia

  1. asap kendaraan
  2. asap pabrik
  3. asap rokok
  4. penebangan hutan, dll

C. Akibat Pencemaran Udara

  1. menimbulkan berbagai macam penyakit (asma. kanker, bronkitis, dll)
  2. menyebabkan hujan asam
  3. menyebabkan efek rumah kaca
  4. menyebabkan lapisan ozon menipis

D. Penanggulangan Pencemaran Udara

  1. Reboisasi
  2. Menggunakan Transportasi Umum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar